Wednesday, August 20, 2008

Mengapa Ibu Menangis??

Saat Allah menciptakan wanita,Dia membuatnya sangat utama..
-"ALLAH SWT menciptakan bahu wanita agar mampu menahan seluruh beban dunia dan isinya,walaupun juga bahu itu harus cukup nyaman dan lembut untuk menahan kepala bayi yg sedang tertidur.."
-"ALLAH SWT memberi wanita kekuatan untuk dapat mengandung,melahirkan,dan mengeluarkan bayi dr dalam rahimnya,walau seringkali kerap menerima cerca dari anaknya.."
-"ALLAH SWT memberikan keperkasaan yg dpt membuat wanita tetap bertahan,pantang menyeqah,saat semua orang putus asa.."
-"ALLAH SWT memberikan wanita kesabaran untuk merawat keluarganya,walau letih,sakit,lelah..tapi tanpa keluh kesah.."
-"ALLAH SWT memberikan wanita perasaan peka&kasih sayang untk menyayangi anaknya dalam kondisi&situasi apapun..walau tak jarang,anaknya melukai perasaan&hatinya.Perasaan ini pula yg akan memberikan kehangatan pada bayi2 yg terkantuk menahan lelap..sentuhan ini yg akan memberikan kenyamanan saat didekap lembut olehnya.."
-"ALLAH SWT memberikan wanita kekuatan untuk dapat melalui masa sulit bersama suamhmya&kadangkala menjadi pelindung baginya(bukankah setiap tulang rusuk dapat melindungi hati,paru2,jantung agar tak terkoyak?)"
-ALLAH SWT memberikan wanita kebijaksanaan&kemampuan untk memberi pengertian&menyadarkan bahwa suami yg baik adalah suami yg tidak melukai istrinya..walau terkadang kbijaksanaan itu akan menguji tiap kesetiaan yg diberikan pd suaminya,agar tetap berdiri sejajar,saling menyayangi&melengkapi"
-"Pada akhirnya..ALLAH SWT memberikan air mata pada wanita agar dapat mencurahkan perasaannya..Inilah yg khusus diberikan kepada wanita agar dapat digunakan kapanpun ia menginginkannya.Hanya inilah yg merupakan kelemahan yg dimiliki wanita,walaupun sebenarnya..air mata ini adalah air mata kehidupan sbg anugerah dr ALLAH SWT.."
#berikanlah bakti kita senantiasa padanya...jangan menyakiti hati ibu kita...dekatkanlah diri kita pada ibu kita...selagi ibu kita masih hidup...#

No comments: